Babinsa Wilayah Rancabungur Koramil 0621-21/ Kemang Melaksanakan Patroli Dan Pemantauan Wilayah

Kabarindonesianews-Minggu 30 April 2023 Babinsa Wilayah Rancabungur Koramil 0621-21/ Kemang melaksanakan Patroli gabungan dalam rangka Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Rancabungur.

Dalam Rangka meningkatkan hubungan silaturahmi dan sinergitas TNI-POLRI diwilayah hukum Polsek Rancabungur maka Personel TNI 3 orang,Polri 4 orang,
Satpol PP 2 orang perlu dilakukan kegiatan secara bersama-sama dalam bentuk Apel dan Patroli.

Sinergitas dan soliditas TNI-Polri adalah kunci untuk menghadapi segala bentuk tantangan ataupun ancaman yang masuk ke Indonesia khususnya di Wilayah Rancabungur sebagai sumber kekuatan strategis dalam rangka menghadapi berbagai tantangan tugas kedepan yang semakin kompleks.

Patroli rutin sudah kita laksanakan, namun demikian saat ini lebih kita tingkatkan, untuk antisipasi gangguan Kamtibmas dan tindakan kejajahatan lainnya.

Lebih lanjut,Patroli Wilayah, Pengaturan lain dan Pengecekan tempat Wisata rawayan. Semua berjalan tertib dan kondusif

Narsum/Jhon

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*